Setelah postingan yang sebelumnya, http://hanapert.blogspot.com/2014/11/memasang-widget-music-player-di-blog.html#comment-form , kali ini mungkin kalian lihat di blog saya ada tampilan popular post tapi menggunakan scroll bar untuk 10 artikel
Sebenarnya ada berbagai cara untuk membuatnya/memasangnya, tapi saya membuat dengan cara yang paling simple.
Ikuti trik-trik dibawah ini teman:
1. Pastinya kalian masuk kedalam blog kalian
2. masuk kedalam dasboard (kalau masih belum tahu apa itu dasboard kalian pasti awam banget http://hanapert.blogspot.com/2014/11/dasboard-blog.html
3. Masuk kedalam halaman template , klik edit HTML
4. Kemudian kalian cari kode ]]>
cara carinya: tekan secara bersamaan CTRL+f (control find), ketik kode tadi
5. Copi dan Paste Kode di bawah ini Tepat diatas kode yang tadi:
" name="code" rows="6"> #PopularPosts1 .widget-content{
height:200px;overflow:auto;}
Selanjutnya Simpan, Lihat perubahan yang terjadi di blog kamu.
Semoga postingannya bermanfaat
0 komentar:
Posting Komentar